Umum

Atlas Copco Duduki Peringkat 11 Dunia, Sebagai Perusahaan Peduli Lingkungan

Mining Services

Atlas Copco Duduki Peringkat 11 Dunia, Sebagai Perusahaan Peduli Lingkungan

Jakarta-TAMBANG. Atlas Copco mendapatkan peringkat ke 11 dari 500 perusahaan dunia yang memiliki kepedulian terhadap kelestarian lingkungan versi Majalah Newsweek Amerika.   Pada awal Juli 2015 lalu, Majalah Newsweek merilis hasil peniliannya terhadap 500 perusahaan dunia soal keberlanjutan usaha dan dampak lingkungan.  Dalam melakukan penilain tersebut Majalah Newsweek melibatkan peneliti dari

By Fahmi Adam