Umum
Pemerintah (Kembali) Targetkan Penataan IUP Selesai Akhir Tahun Ini
Jakarta-TAMBANG. Salah satu pekerjaan rumah Pemerintah yang sampai sekarang belum diselesaikan adalah penertiban izin operasi pertambangan. Setelah berkali-kali merevisi target penyelesaian, pihak Ditjen Minerba kembali membuat rencana untuk menyelesaikan penataan IUP yang belum bersih dan tuntas akhir tahun ini. “Penataan IUP diharapkan akan selesai tahun ini. Penataan IUP dilakukan pemerintah