timah

Kelola Lingkungan dengan Baik, PT Timah Sabet PROPER Emas dari Pemprov Kepri

Lingkungan

Kelola Lingkungan dengan Baik, PT Timah Sabet PROPER Emas dari Pemprov Kepri

Jakarta, TAMBANG – PT Timah Tbk Unit Produksi Kundur menerima penghargaan PROPER Emas dari Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri). Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi dari Pemprov Kepri bagi perusahaan yang telah berkomitmen dalam mengimplementasikan pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan. Penghargaan Proper Emas ini diserahkan oleh Asisten 3 Provinsi Kepulauan Riau Andri

By Rian Wahyuddin
Satgas Gakkum PETI Masih Diproses, Menteri ESDM: Kekayaan SDA 3000 Triliun Harus Diawasi

Tambang Today

Satgas Gakkum PETI Masih Diproses, Menteri ESDM: Kekayaan SDA 3000 Triliun Harus Diawasi

Jakarta, TAMBANG – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arifin Tasrif menyatakan Satuan Tugas Penegakkan Hukum (Satgas Gakkum) pertambangan tanpa izin (PETI) atau illegal mining sejauh ini masih dalam proses di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB). “Kita kemarin sudah ngomong sama PAN-RB, prinsipnya sudah dipahami, ya sedang

By Rian Wahyuddin