Tambang Today
Asia Menuju Tambang Digital
Jakarta, TAMBANG. SEBUAH survei yang baru saja dilangsungkan oleh Mining Intelligence Center, lembaga di bawah konsultan teknologi Timetric, menunjukkan bahwa perusahaan tambang di Asia tengah dalam proses transisi menuju tambang digital. Timetric adalah konsultan yang menyediakan data riset untuk perusahaan, termasuk perusahaan tambang. Survei itu dilakukan terhadap 100 eksekutif utama