spesial

Kategori Spesial Majalah Tambang untuk tayangan terpilih

Bina Pertiwi

spesial

Berkat Konsistensi Kualitas dan Kepatuhan, Bina Pertiwi Raih Penghargaan Emas Indonesia Mining Services Awards

Jakarta, TAMBANG – PT Bina Pertiwi, entitas dari Astra International telah meraih Penghargaan Emas dalam ajang Indonesia Mining Services (IMS) Awards 2024 untuk kategori Supplier Suku Cadang, Komponen, dan Consumable Goods. Penghargaan ini diberikan oleh Asosiasi Jasa Pertambangan Indonesia (ASPINDO) sebagai bentuk apresiasi atas kontribusi dan kinerja unggul dalam mendukung industri

By Rian Wahyuddin
ASPINDO

spesial

ASPINDO Kembali Gelar Temu Tahunan Jasa Pertambangan (TTJP), Perkuat Komitmen Terhadap Keberlanjutan Industri

Jakarta, TAMBANG – Asosiasi Jasa Pertambangan Indonesia (ASPINDO) dan Majalah TAMBANG kembali menggelar Temu Tahunan Jasa Pertambangan Indonesia di Bali. Forum strategis ini menjadi ajang konsolidasi dan kolaborasi seluruh pemangku kepentingan untuk memperkuat keberlanjutan usaha jasa pertambangan nasional di tengah dinamika global dan agenda transisi energi. Mengangkat tema “Collaboration for a

By Rian Wahyuddin
Membangun Jembatan Kolaborasi Strategis Indonesia-Queensland

spesial

Membangun Jembatan Kolaborasi Strategis Indonesia-Queensland

Queensland memiliki potensi besar untuk menjadi mitra strategis Indonesia, terutama di sektor energi, pertambangan, dan transisi menuju energi hijau. Salah satu lembaga penting yang mendorong kolaborasi ini adalah Trade and Investment Queensland (TIQ), yang merupakan badan pemerintah Queensland yang bertanggung jawab memfasilitasi perdagangan, investasi, dan kolaborasi antara Queensland dan pasar

By Muflihun Hidayat
Keselamatan Kerja

spesial

Solusi Cerdas AI Untuk Pengawasan Keselamatan Kerja

Keselamatan kerja merupakan salah satu prioritas dalam operasional bisnis sebuah perusahaan, tidak terkecuali perusahaan tambang. Apabila terjadi kecelakaan kerja, kerugian tidak hanya dirasakan oleh karyawan di lapangan, tetapi juga oleh perusahaan. Biaya pengobatan pekerja, biaya perbaikan armada atau fasilitas, serta sejumlah kerugian nonmaterial lainnya akan menjadi tanggungan perusahaan. Oleh karena

By Deangga Hitayana
XCMG Hadirkan Beberapa Produk Unggulan Di Indonesia Mining Expo 2023

spesial

XCMG Hadirkan Beberapa Produk Unggulan Di Indonesia Mining Expo 2023

Jakarta,TAMBANG,- Perusahaan penyedia alat berat asal China XCMG turut hadir dan memeriahkan Indonesia Mining Expo 2023. Perusahaan hadir dengan beberapa produk mesin penambangan dan peralatan terbarunya, yang sepenuhnya menampilkan keunggulan peralatan penambangan terbuka yang lengkap. Mulai dari peralatan untuk pengeboran, penggalian, transportasi, dan perataan dengan keunggulan kecerdasan dan

By Egenius Soda
Peringati Hari Kartini, RMKE Komitmen pada Kesetaraan Gender di Lingkungan Kerja 

spesial

Peringati Hari Kartini, RMKE Komitmen pada Kesetaraan Gender di Lingkungan Kerja 

Muara Enim, TAMBANG – PT RMK Energy Tbk, perusahaan jasa logistik batu bara terintegrasi di Sumatra Selatan, berkomitmen terhadap terciptanya lingkungan kerja inklusif, termasuk kesempatan kerja yang sama bagi perempuan di industri pertambangan. Kesetaraan gender merupakan salah satu pilar dalam Sustainable Development Goals (SDG). Industri pertambangan adalah industri yang didominasi oleh

By Rian Wahyuddin
Cegah Mafia Tambang, Teknologi Ini Hitung Muatan Hingga 99,23% Akurat

spesial

Cegah Mafia Tambang, Teknologi Ini Hitung Muatan Hingga 99,23% Akurat

Jakarta, TAMBANG – Pemerintah Indonesia kini sedang menggencarkan program hilirisasi yaitu mengubah hasil tambang mentah menjadi produk lanjutan. Program ini dilakukan agar hasil tambang mempunyai nilai tambah lebih. Menanggapi program hilirisasi ini, industri-industri pertambangan dituntut bertransformasi menjadi industri yang dapat mengolah bahan mentah. Hal tersebut membuat industri pertambangan dalam kegiatan operasionalnya

By Ragil Wibowo