Sosok

Profile SDM pertambangan

Selamat, Sekum APNI Meidy Katrin Lengkey Dapat Penghargaan International Women’s Leadership 2023

Sosok

Selamat, Sekum APNI Meidy Katrin Lengkey Dapat Penghargaan International Women’s Leadership 2023

Jakarta, TAMBANG – Sekretaris Umum Asosiasi Penambang Nikel Indonesia (APNI), Meidy Katrin Lengkey mendapat penghargaan dari United Peace Keepers Federal Council (UNPKFC) kategori International Women’s Leadership. Prestasi tersebut dia raih saat perayaan Hari Perempuan Internasional atau International Women’s Day (IWD) 2023 di Bangkok, Thailand, Rabu, (8/3). “Saya mengucapkan

By Rian Wahyuddin
Dirut Pertamina Nicke Widyawati Sabet Green Leadership dari KLHK

Sosok

Dirut Pertamina Nicke Widyawati Sabet Green Leadership dari KLHK

Jakarta, TAMBANG – Berkat komitmen mewujudkan keberlanjutan (Sustainability) dan kesesuaian dengan masyarakat dan masa depan (A Future – Fit Society) di lingkungan Pertamina Group, Direktur Utama PT Pertamina (Persero), Nicke Widyawati menyabet penghargaan sebagai Green Leadership Utama dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akhir tahun 2022 kemarin. Nicke menyambut gembira penghargaan

By Rian Wahyuddin
Dirut PLN Darmawan Prasodjo Dianugerahi Green Leadership Utama dari Pemerintah

Sosok

Dirut PLN Darmawan Prasodjo Dianugerahi Green Leadership Utama dari Pemerintah

Jakarta, TAMBANG – Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo dianugerahi penghargaan sebagai CEO Green Leadership Utama pada acara Anugerah Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER) tahun 2022, di Jakarta, Kamis (29/12/2022). Penghargaan tersebut diberikan atas kepemimpinannya yang sudah membawa perubahan besar dan menjadikan PLN

By Rian Wahyuddin