Mining Services

MAHA

Mining Services

MAHA dan Bayan Resources Perpanjang Kontrak Hauling Batu Bara Senilai Rp23,9 Triliun

Jakarta, TAMBANG – Penyedia jasa transportasi pertambangan terbesar di Indonesia, PT Mandiri Herindo Adiperkasa Tbk (MAHA) atau Mandiri Services, resmi menandatangani perpanjangan kontrak pengangkutan batu bara (hauling) dengan PT Indonesia Pratama untuk 10 tahun kedepan. Perpanjangan kontrak dengan anak perusahaan PT Bayan Resources Tbk (BYAN) ini, untuk tambang batu bara Tabang

By Rian Wahyuddin
Orica Hari Kartini

Mining Services

Peringati Hari Kartini, Orica Rayakan Kontribusi Perempuan Tambang dalam Memajukan Industri Pertambangan Indonesia

Jakarta, TAMBANG – Perusahaan penyedia layanan solusi pertambangan dan infrastruktur, Orica memperingati Hari Kartini dengan memberikan penghargaan terhadap kontribusi dan pencapaian perempuan. Orica dengan bangga memberikan pengakuan terhadap peran perempuan dalam membentuk lanskap serta mendorong inovasi di industri pertambangan Indonesia. Semangat Kartini yang mengusung kesetaraan gender masih relevan hingga hari ini.

By Rian Wahyuddin
Women in operations Orica

Mining Services

Lewat Program Women in Operations, Orica Dorong Keberagaman Gender di Industri Tambang

Jakarta, TAMBANG – Pemimpin global penyedia solusi pertambangan dan infrastruktur, Orica mendorong keberagaman gender di industri tambang yang diwujudkan lewat program Women in Operations (WIO). WIO pertama kali diluncurkan Orica wilayah Latin Amerika dan diadopsi Orica Asia pada November 2023. Di Indonesia, program ini sudah diterapkan di tiga wilayah operasi yaitu

By Rian Wahyuddin
TÜV NORD CERT

Mining Services

Perdana, Konsep Sertifikasi ESG Sektor Bahan Mentah Industri Pertambangan Diluncurkan di Jerman

Jakarta, TAMBANG – Badan sertifikasi internasional yang berbasis di Jerman, TÜV NORD CERT meluncurkan CERA 4in1, konsep sertifikasi holistik pertama yang dapat diterapkan secara global terhadap material mentah dan keseluruhan proses penambangan. Managing Director TÜV NORD CERT, Sandra Gerhartz menjelaskan sertifikasi keberlanjutan di sektor bahan mentah sangat kompleks dan seringkali bervariasi

By Rian Wahyuddin
Pj Gubernur DKI Jakarta

Mining Services

Juarai Lomba Jakarta Fire Safety Challenge 2023, PAMA Terima Penghargaan dari Pj Gubernur DKI Jakarta

Jakarta, TAMBANG – Kontraktor tambang nomor satu di dalam negeri, PT Pamapersada Nusantara (PAMA) mendapat penghargaan dari Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono di Balaikota DKI Jakarta, Kamis (14/12). Apresiasi tersebut diberikan kepada PAMA atas prestasinya sebagai Juara Satu dalam ajang bergengsi Jakarta Fire Safety Challenge (JFSC) 2023. Piagam

By Rian Wahyuddin