Migas
Dampingi KNKT dan KLHK, PIS Dukung Investigasi dan Mitigasi Kapal MT Kristin
Jakarta, TAMBANG – PT Pertamina International Shipping (PIS) berkomitmen untuk mengawal penuh proses investigasi dan mitigasi dampak dari insiden kapal MT Kristin yang terjadi pada Minggu (26/3) di Perairan Lombok. Direktur Operasi PIS, Brilian Perdana menegaskan bahwa tim PIS selalu siaga untuk berkoordinasi dengan otoritas dan pihak berwenang yang akan