Migas
Soal Penggantian Pertalite Menjadi Pertamax Green 92, Komisi VII DPR RI Bilang Begini
PJakarta, TAMBANG – Wacana penggantian bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi RON 90 atau Pertalite menjadi Pertamax Green 92 mendapat sorotan serius dari Komisi VII DPR RI. Anggota Komisi VII DPR RI, Mulyanto bahkan menolak usulan itu yang rencananya akan dilaksanakan pada awal tahun 2024 mendatang itu. “Setahu saya hingga kini belum