CSR
Berau Coal–Sinar Mas Peduli Salurkan Kebutuhan Utama Warga Terdampak Gempa Cianjur
Jakarta, TAMBANG – PT Berau Coal kembali menerjunkan Tim Kemanusiaan Berau Coal–Sinar Mas Peduli yang tergabung dalam Tim Siaga Bencana Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) untuk memberikan bantuan kepada warga terdampak bencana gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Perusahaan yang memiliki operasi tambang batu bara di Kabupaten