Korporasi
Medco Power Dukung Percepatan Transisi Energi Menuju NZE 2060
Jakarta, TAMBANG – PT Medco Power Indonesia (Medco Power) berpartisipasi dalam acara The 11th Indonesia EBTKE ConEx yang diadakan oleh Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia (METI). Konferensi ini bertujuan untuk menyoroti peningkatan energi bersih dan berkelanjutan dalam bauran energi Indonesia dan mempercepat proses pencapaian target Net Zero Emission pada 2060. Dalam acara