Korporasi

Pamapersada Nusantara

Korporasi

Mantap! Pamapersada Nusantara Borong 9 Penghargaan Bergengsi ISDA dan 2 Penghargaan ICA 2023

Jakarta, TAMBANG – Kontraktor tambang kawakan, PT Pamapersada Nusantara (PAMA) berhasil memborong 9 penghargaan bergengsi Indonesia Sustainable Development Goals Awards (ISDA) dan 2 penghargaan Indonesian CSR Awards (ICA) 2023. ISDA dan ICA 2023 diselenggarakan oleh Corporate Forum for CSR Development (CFCD) yang bekerja sama dengan dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas)

By Rian Wahyuddin
PLN EPI Dan Kemenko Marvest Luncurkan Program STAB Dan PERTIWI

Korporasi

PLN EPI Dan Kemenko Marvest Luncurkan Program STAB Dan PERTIWI

Jakarta,TAMBANG,- PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI), subholding PT PLN (Persero) bersama Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) meluncurkan program STAB (Socio Tropical Agriculture-waste Biomass) dan PERTIWI (Primary Energy Renewable & Territorial Integrated Wisdom of Indonesia). Ini merupakan program pemanfaatan limbah pertanian dan perkebunan untuk rantai

By Egenius Soda
ESG Transparency and Disclosure Award

Korporasi

VALE Raih Predikat 'Leadership AA' dalam ESG Transparency and Disclosure Award 2023

Jakarta, TAMBANG – PT Vale Indonesia Tbk (VALE) kembali meraih penghargaan bergengsi. Kali ini, perusahaan tambang nikel terintegrasi itu berhasil memboyong penghargaan ESG Transparency and Disclosure Award dengan predikat ‘Leadership AA’ dari InvestorTrust dan Bumi Global Karbon (BGK) Foundation. Penghargaan diterima oleh Wakil Presiden Direktur PT Vale Adriansyah Chaniago pada seremoni

By Rian Wahyuddin
Anak Usaha Indika Jadi Distributor Kendaran Listrik Komersial Hyundai Motor Company

Korporasi

Anak Usaha Indika Jadi Distributor Kendaran Listrik Komersial Hyundai Motor Company

Jakarta,TAMBANG,- Satu lagi langkah nyata dalam upaya menekan emisi dilakukan PT Indika Energy,Tbk. Anak usahanya PT Energi Makmur Buana (INVI) berkolaborasi dengan Hyundai Motor Company (HMC) mendukung transisi transportasi publik di Indonesia yang ramah lingkungan lewat Commercial Electric Vehicles (CEV). Kolaborasi ini dikukuhkan lewat penandatanganan perjanjian distributor

By Egenius Soda