Korporasi
Pertamina Foundation Akan Segera Resmikan Universitas Pertamina
Jakarta-TAMBANG. Pertamina Foundation akan segera merealisasikan Universitas Pertamina sebagai bentuk dukungan menciptakan sumber daya manusia (SDM) dalam pengembangan sumber energi, termasuk energi baru terbarukan. Peresmian Universitas Pertamina dijadwalkan berlangsung Rabu (11/2) mendatang. Direktur Eksekutif Pertamina Foundation Umar Fahmi, mengatakan pendirian Universitas Pertamina sejalan dengan kemajuan industri, globalisasi, dan pertumbuhan