Korporasi

Korporasi

Pertamina Gandeng PP Bangun Apartemen Refinery Unit V Balikpapan

Jakarta-TAMBANG. PT Pertamina (Persero)  dan PT  Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk. Menandatangani kontrak proyek pembangunan apartemen Refinery Unit V Balikpapan. Proyek senilai Rp497 miliar sekaligus menandai dimulainya Refinery Development Masterplan Program (RDMP) RU V Balikpapan yang dilaksanakan oleh Pertamina. Apartemen akan digunakan sebagai hunian bagi pekerja Pertamina yang saat ini menempati

By Fahmi Adam
PLN dan Siemens Tandatangani MoU Bangun Infrastruktur Listrik

Korporasi

PLN dan Siemens Tandatangani MoU Bangun Infrastruktur Listrik

Jakarta-TAMBANG. Kunjungan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo ke Jerman diisi dengan berbagai kegiatan termasuk terkait dengan investasi. Salah satunya penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara BUMN ketenagalistrikan PT Perusahaan Listrik Negara Persero (PLN) dengan Siemen, salah satu perusahaan kenamaan asal Jerman. Kesepakatan ini terkait dengan kegiatan pengembangan pembangkit listrik berkapasitas 500

By Egenius Soda