Event
Perkuat Pasar Emas Di Jepang, ANTAM Gandeng MKK
Jakarta-TAMBANG- Perusahaan tambang dengan aneka produk PT ANTAM,Tbk membangun kerja sama dengan MKK,Co,Ltd asal Jepang. Kerja sama ini dilakukan untuk memperkuat pangsa pasar emas di Jepang lewat produk logam emas batangan gold-kilo bar (emas batangan 1 Kg). Bertempat di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo, ANTAM menandatangani