Batubara
Batu Bara: India Masih Butuh Impor
JAKARTA, TAMBANG. DIDORONG oleh reformasi yang digerakkan pemerintah, dan makin bertambahnya produksi dari BUMN pemonopoli batu bara, Coal India, produksi batu bara India akan naik menjadi 1,01 miliar ton pada 2020. Tahun lalu, produksi India mencapai 703,72 juta ton. Meski terjadi peningkatan cukup tinggi, tetapi target yang ditetapkan