Batubara
ABM Investama Dukung Percepatan Program Listrik 35 Ribu MW
Jakarta – TAMBANG. PT ABM Investama Tbk (ABMM) menargetkan kepemilikan pembangkit hingga 1.750 MW. Jumlah tersebut adalah 5% dari dari target pemerintah 35 ribu MW. Direktur Utama ABM Investama Andi Djajanegara mengatakan, percepatan program listrik 35 ribu MW merupakan langkah strategis dari pemerintah yang bisa menggerakkan sektor usaha dari hulu