Batubara
Greenpeace Desak DBS Hentikan Pendanaan Batu Bara
Jakarta, TAMBANG – Koalisi organisasi lingkungan internasional meminta bank-bank besar Singapura, khususnya DBS, mengakhiri pembiayaan untuk pembangkit listrik berbahan bakar batu bara yang sangat berpolusi di Asia Tenggara. Koalisi yang terdiri dari Greenpeace, Walhi, Friends of the Earth, Change (Vietnam), Market Forces, BankTrack dan GREEN, mengecam tindakan DBS karena diam-diam pada