Batubara
Adaro Bangun Smelter Alumunium dan PLTU di Kaltara, OCBC Ogah Pinjami Dana?
Jakarta, TAMBANG – Baru-baru ini salah satu bank terbesar di Singapura, OCBC, menyatakan tidak akan terlibat dalam proyek smelter aluminium Adaro Minerals (ADMR) di Kalimantan Utara (Kaltara). DBS dan Standard Chartered juga sebelumnya menyatakan hal serupa. Diketahui, penolakan pendanaan dari bank-bank tersebut dikarenakan pembangunan smelter aluminium itu akan disertai pembangunan PLTU