batu bara

DHE

Batubara

Aturan MIP Batu Bara Tak Kunjung Terbit, APBI Beri Tanggapan Begini

Jakarta, TAMBANG – Aturan mengenai skema pemungutan dan penyaluran dana kompensasi batu bara (DKB) lewat Mitra Instansi Pengelola (MIP) belum juga terbit. Padahal, beleid yang akan dikeluarkan dalam bentuk Keputusan Presiden (Keppres) ini dijadwalkan bisa dilaksanakan Desember 2023 hingga Januari 2024. Plt Direktur Eksekutif Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI), Gita Mahyarani

By Rian Wahyuddin
Indonesia Coal Summit

Batubara

Indonesia Coal Summit 2024: Menakar Ketahanan Batu Bara untuk Masa Depan yang Berkelanjutan

Jakarta, TAMBANG – Majalah TAMBANG kembali menyelenggarakan Indonesia Coal Summit 2024. Kali ini, kegiatan akan diselenggarakan di Hotel Bumi Senyiur, Samarinda, Kalimantan Timur (Kaltim), Kamis (27/6). Menggandeng Indonesia Mining Association (IMA), Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI), Perhimpunan Ahli Pertambangan Indonesia (Perhapi) PD Kalimantan Timur dan Forum Kepala Teknik Tambang (FKTT)

By Rian Wahyuddin
Kenaikan Royalti

Tambang Today

Pakar Pertambangan Tanggapi Wacana IUP Ormas Keagamaan Dikerjakan Kontraktor

Jakarta, TAMBANG – Pakar pertambangan buka suara perihal izin usaha pertambangan (IUP) Ormas Keagamaan yang bakal dikerjakan kontraktor. Bidang Kajian Strategis Pertambangan Perhimpunan Ahli Pertambangan Indonesia (PERHAPI), Ardhi Ishak menyampaikan bahwa industri tambang di dalam negeri sebagian besar dikerjakan oleh kontraktor tambang yang memiliki Izin Usaha Jasa Pertambangan (IUJP). “Pada umumnya

By Rian Wahyuddin
BUMI

Tambang Today

Izin Tambang Ormas Keagamaan Bakal Digarap Kontraktor

Jakarta, TAMBANG – Izin Usaha Pertambangan (IUP) yang diberikan kepada Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) Keagamaan lewat badan usahanya bakal digarap kontraktor. Hal tersebut disampaikan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Bahlil Lahadalia. “Bila perlu kita carikan orang yang kontraktornya berpengalaman yang tidak punya masalah dan bisa menjalankan ini. Saya yakin

By Rian Wahyuddin