Kolom
Bencana Itu Jawaban Alam Atas Ulah Manusia yang Hilang Keinsyafan
Abrar Saleng* BANJIR bandang yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat kembali memperlihatkan betapa rentannya negeri ini terhadap ketidakseimbangan ekologis. Namun yang lebih menyedihkan, bencana yang terjadi bukan semata “bencana alam”. Dalam perspektif filsafat hukum sumber daya alam (SDA), istilah itu tidak tepat. Yang terjadi adalah bencana akibat ulah