CSR
Gowes for Charity: PAMA Kampanyekan Gaya Hidup Sehat Sekaligus Peduli Panti Asuhan di Jakarta
Jakarta, TAMBANG — PT Pamapersada Nusantara (PAMA) kembali menggelar kegiatan Gowes for Charity sebagai bagian dari kampanye gaya hidup sehat sekaligus wujud kepedulian sosial perusahaan. Acara dilaksanakan pada Sabtu, 13 Desember 2025. Program tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) ini diikuti karyawan PAMA Group bersama jajaran manajemen, sebagai bagian dari komitmen perusahaan