Latest

Tambang koperasi

Tambang Today

Menkop Ferry Targetkan Aturan Teknis Tambang Koperasi Rampung Bulan Depan

Jakarta, TAMBANG – Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Menkop UKM), Ferry Juliantono tengah menyiapkan peraturan teknis pengelolaan tambang untuk koperasi dan UKM. Beleid ditargetkan rampung paling lambat Januari 2026. Saat ini, Kementerian Koperasi dan UKM masih melakukan proses harmonisasi dengan Peraturan Menteri ESDM yang baru diterbitkan. “Kemenkop juga nanti

By Rian Wahyuddin
PT Tekonindo Gelar Kegiatan Penanaman 500 Pohon Mangrove Di Area Jety Perusahaan

Lingkungan

PT Tekonindo Gelar Kegiatan Penanaman 500 Pohon Mangrove Di Area Jety Perusahaan

Jakarta,TAMBANG,- Berbagai langkah dilakukan oleh perusahaan dalam dalam berkontribusi menjaga lingkungan. Tidak hanya lewat komitmen melaksanakan reklamasi di area tambang, tetapi juga melakukan kegiatan peduli lingkungan seperti penanaman Mangrove di daerah pesisir. Ini juga yang dilakukan perusahaan tambang nikel, PT Tekonindo site Kabaena, Sulawesi Tenggara. Lewat Program PT

By Egenius Soda
ANTAM

Tambang Today

Cadangan Pongkor Menipis, ANTAM Bidik Tambang Emas di Timur Tengah dan Asia Tengah

Jakarta, TAMBANG – PT Aneka Tambang Tbk (ANTAM) tengah membidik sejumlah konsesi pertambangan di kawasan Timur Tengah dan Asia Tengah, termasuk Kazakhstan. Ekspansi lintas kawasan ini dilakukan seiring dengan mulai menipisnya cadangan emas ANTAM di Pongkor. “Kita sudah melirik beberapa lokasi-lokasi seperti di daerah Timur Tengah, maupun Asia Tengah seperti Kazakhstan,

By Rian Wahyuddin
Pertamina hulu

Migas

Pertamina Hulu Kalimantan Timur Gelar Sosialisasi Rencana Pengeboran 2026

Jakarta, TAMBANG – PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) menggelar kegiatan sosialisasi rencana pengeboran sumur pengembangan (development well) tahun 2026 yang akan dilaksanakan mulai bulan Januari hingga Mei. Kegiatan sosialisasi berlangsung di Samarinda pada 9 Desember 2025 dengan melibatkan berbagai pemangku kepentingan yang berasal dari instansi pemerintah pusat dan daerah, seperti

By Rian Wahyuddin
PAMA Peduli bencana

CSR

PAMA Group Peduli Bencana, Respons Cepat dan Komprehensif Pulihkan Dampak Banjir Aceh- Sumatera

Jakarta, TAMBANG – PAMA Group kembali menunjukkan kepedulian dan komitmennya dalam membantu penanganan bencana banjir serta longsor yang melanda Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat. Bantuan pertama telah diberikan pada 5 Desember 2025, meskipun akses menuju lokasi terdampak sempat terputus akibat kerusakan jalan, tingginya debit air dan medan yang sulit dijangkau.

By Rian Wahyuddin
baleg

Umum

Dorong Investasi, Penegakan Aturan di Sektor Pertambangan Harus Diperkuat

Jakarta, TAMBANG – Sektor ekstraktif seperti pertambangan masih menjadi motor pertumbuhan ekonomi nasional. Menurut kajian Institute for Development of Economics and Finance (Indef), kontribusi sektor pertambangan masih tinggi dengan menyumbang sekitar 8,5 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) nasional. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat selama semester I

By Muflihun Hidayat
Lanskap Risiko Industri Tambang dan Urgensi Manajemen Risiko Terintegrasi

Umum

Lanskap Risiko Industri Tambang dan Urgensi Manajemen Risiko Terintegrasi

Jakarta, TAMBANG – Indonesia merupakan salah satu produsen mineral terbesar di dunia, mulai dari batu bara, nikel, timah, hingga tembaga. Sektor pertambangan memegang peran strategis dalam perekonomian nasional, sekaligus menjadi penopang penting rantai pasok global. Namun, di balik potensi tersebut, industri pertambangan menghadapi lanskap risiko yang semakin kompleks dan terus berkembang

By Muflihun Hidayat