Latest

Austin engineering

Info Produk

Austin Engineering: Penyedia Solusi Inovatif untuk Peralatan Tambang

Jakarta, TAMBANG – Perusahaan teknik, desain dan solusi manufaktur dan pertambangan skala global, Austin Engineering terus memperkuat kiprahnya di industri dalam negeri. Melalui pengembangan fasilitas produksi lokal dan kemitraan strategis dengan pelaku industri tambang nasional, Austin menghadirkan solusi peralatan pertambangan yang inovatif, efisien, dan disesuaikan dengan kebutuhan operasional di berbagai medan

By Rian Wahyuddin
Luncurkan Kampung Direct Use (KaDieu), GeoDipa Dorong Optimalisasi Pemanfaatan Langsung Panas Bumi

Tambang Today

Luncurkan Kampung Direct Use (KaDieu), GeoDipa Dorong Optimalisasi Pemanfaatan Langsung Panas Bumi

Jakarta , TAMBANG — Wakil Bupati Bandung, Ali Syakieb, meresmikan inisiatif program Kampung Direct Use (KaDieu) sebagai program untuk mengoptimalkan pemanfaatan langsung panas bumi secara terpadu dan berkelanjutan di sekitar wilayah kerja panas bumi PT Geo Dipa Energi (Persero) ((GeoDipa)) Unit Patuha di Kampung Kendeng, Desa Sugihmukti, Kecamatan Pasirjambu, Kabupaten Bandung, Selasa

By Rian Wahyuddin
Kunjungi Kampung Berber Papua, Menteri Bahlil Cek Langsung Realisasi Listrik Desa

Kelistrikan

Kunjungi Kampung Berber Papua, Menteri Bahlil Cek Langsung Realisasi Listrik Desa

Jakarta, TAMBANG – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia menegaskan bahwa pemerintah berkomitmen untuk melakukan percepatan untuk melistriki seluruh wilayah Indonesia, sebagai langkah strategis dalam mencapai swasembada energi sesuai arahan Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto. Pada lawatannya ke Kampung Berber, Distrik Bonggo Barat, Kabupaten Sarmi, Provinsi Papua, Jumat

By Rian Wahyuddin
Program Gemah Karsa Dari PGE Area Kamojang Raih Penghargaan Di Ajang Asia Responsible Enterprise Awards 2025

CSR

Program Gemah Karsa Dari PGE Area Kamojang Raih Penghargaan Di Ajang Asia Responsible Enterprise Awards 2025

Jakarta,TAMBANG,- PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) Area Kamojang kembali mencatatkan prestasi di tingkat internasional. Dalam ajang Asia Responsible Enterprise Awards (AREA) 2025 yang diselenggarakan oleh Enterprise Asia di Bangkok, Thailand, Jumat (27/06), PGE Area Kamojang meraih penghargaan sebagai The Winner kategori Social Empowerment melalui

By Egenius Soda