Tambang Today
TGB Bantah Uang dari Recapital Terkait Divestasi Newmont
Jakarta, TAMBANG – Mantan Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Tuan Guru Muhammad Zainul Majdi atau Tuan Guru Bajang (TGB), menolak uang yang masuk ke rekeningnya dari PT Recapital Asset Management disebut sebagai uang suap divestasi saham PT Newmont Nusa Tenggara pada periode 2009-2013 silam. TGB menjelaskan, uang yang masuk ke rekeningnya