Muflihun Hidayat

Muflihun Hidayat
Bidik Investor, Menteri ESDM Rampungkan Regulasi Pengelolaan Data

Umum

Bidik Investor, Menteri ESDM Rampungkan Regulasi Pengelolaan Data

Jakarta, TAMBANG – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) merampungkan regulasi terkait pengelolaan National Data Repository (NDR) sektor energi dan mineral. Pengelolaan data ini akan dilakukan melalui sistem terpadu yang terintegrasi.   Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi Publik dan Kerja Sama (KLIK) Kementerian ESDM Agung Pribadi mengungkapkan regulasi tersebut akan memudahkan

By Muflihun Hidayat
BUMN Jadi Prioritas Kelola Lahan Eks PKP2B, Tapi Begini Syaratnya

Batubara

BUMN Jadi Prioritas Kelola Lahan Eks PKP2B, Tapi Begini Syaratnya

Jakarta, TAMBANG – Pemerintah terus mematangkan pembahasan Revisi Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (RUU Minerba). Salah satu isu yang dibahas mengenai status lahan eks Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara (PKP2B).   Kepala Subdit Bimbingan Usaha Batubara Kementerian ESDM, Heriyanto menuturkan, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan menjadi

By Muflihun Hidayat
Praktisi Tambang Ungkap Sengkarut Peta Jalan Pengolahan Mineral

Umum

Praktisi Tambang Ungkap Sengkarut Peta Jalan Pengolahan Mineral

Jakarta, TAMBANG – Pemerintah ingin menggenjot target pengolahan mineral di dalam negeri. Target tersebut direalisasikan dengan mewajibkan seluruh eksportir mineral kadar rendah untuk mendirikan pabrik pengolahan atau smelter di tanah air.   Namun, menurut Praktisi Metalurgi Satyagraha Somantri, Pemerintah belum memiliki peta jalan yang matang. Mantan Direktur Perencanaan dan Teknologi PT Krakatau

By Muflihun Hidayat