Muflihun Hidayat

Muflihun Hidayat
Perkuat Ketahanan Listrik, Medco Power Memulai Operasi Komersial PLTGU Riau Sebesar 275 MW

Kelistrikan

Perkuat Ketahanan Listrik, Medco Power Memulai Operasi Komersial PLTGU Riau Sebesar 275 MW

JAKARTA, TAMBANG –  PT Medco Power Indonesia (Medco Power) melalui anak perusahaan, PT Medco Ratch Power Riau, perusahaan patungan dengan RATCH Group Public Company Limited memulai operasi komersial Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Riau berkapasitas 275 MW. PLTGU ini merupakan bagian dari Proyek Strategis Nasional, yang telah tersambung dengan sistem

By Muflihun Hidayat
Bukit Algorita Gandeng Penambang Rakyat, Target Kembangkan Teknologi Ramah

Umum

Bukit Algorita Gandeng Penambang Rakyat, Target Kembangkan Teknologi Ramah

Bukit Algoritma besutan Budiman Sudjatmiko menggandeng Asosiasi Penambang Rakyat Indonesia (APRI) untuk membangun operasional penambangan yang ramah lingkungan. Dengan basis teknologi yang sudah berkembang saat ini, keduanya berencana akan menciptakan riset rekayasa mineral. Budiman mengatakan, pihaknya melakukan konsolidasi dengan para penambang skala kecil ini, untuk mendorong budaya kerja yang aman

By Muflihun Hidayat
Percepat Hilirisasi, Smelter Feronikel Milik Antam Bakal Dipasok Listrik 111 MW dari PLN

Korporasi

Percepat Hilirisasi, Smelter Feronikel Milik Antam Bakal Dipasok Listrik 111 MW dari PLN

JAKARTA, TAMBANG – Pabrik pengolahan dan pemurnian atau smelter feronikel milik PT Antam Tbk yang terletak di Halmahera Timur, Maluku Utara, bakal dialiri listrik PT PLN persero hingga 111 Megawatt. Hal ini guna mempercepat proses hilirisasi sebagaimana sudah diamanatkan pemerintah beberapa waktu lalu. “Smelter merupakan salah satu proyek strategis nasional untuk

By Muflihun Hidayat
Kolaborasi Kebaikan Berau Coal Sinar Mas Peduli dengan Amazon Web Services dan PT Central Data Technology untuk Korban Erupsi Lumajang

CSR

Kolaborasi Kebaikan Berau Coal Sinar Mas Peduli dengan Amazon Web Services dan PT Central Data Technology untuk Korban Erupsi Lumajang

JAKARTA, TAMBANG – Erupsi Gunung Semeru yang terjadi pada awal Desember lalu mengakibatkan dampak kerusakan di beberapa desa dan korban akibat awan panas dan abu vulkanik. Banyak warga yang kehilangan tempat tinggal akibat bangunan rumah yang rusak parah dan barang-barang yang tidak bisa diselamatkan saat erupsi terjadi. Banyak juga warga yang

By Muflihun Hidayat