Migas
Meski Harga Jatuh, OPEC Tidak Akan Pangkas Produksi
Dubai—TAMBANG. KELOMPOK Organisasi Negara Pengekspor Minyak (OPEC) tetap akan mempertahankan tingkat produksi yang diputuskan pada 27 November lalu, di Wina. Pada pertemuan tingkat menteri ke-166 itu diputuskan, OPEC mempertahankan produksinya 30 juta barel per hari. ‘’Kami sepakat, penting untuk mempertahankan produksi pada tingkat sekarang. Keputusan itu diambil dengan mufakat