Batubara
Ekspansi PLTU Lontar Siap Dibangun
Jakarta-TAMBANG. Satu lagi proyek pembangkit bagian dari program 35.000 Megawatt (MW), yakni pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) Lontar Ekspansi kapasitas 1×315 MW siap dibangun. Hal ini dipastikan setelah ditandatanganinya dokumen kontrak engineering, procurement, construction (EPC) pada Jumat, 18 September 2015 di PLN Kantor Pusat Jakarta. Penandatanganan kontrak dilakukan