Kelistrikan
PLN Teken Kontrak Jual Beli listrik PLTM Dengan 7 Pengembang
Bandung-TAMBANG. PLN Distribusi Jawa Barat dan PLN Distribusi Banten, menandatangani Perjanjian Jual Beli Listrik bersama tujuh perusahaan pengembang Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTM) yang tersebar di berbagai wilayah di Jawa Barat dan Banten. General Manager PLN Distribusi Jawa Barat, Iwan Purwana menuturkan perjanjian jual beli listrik bersama para pengembang PLTM