Fahmi Adam

Fahmi Adam

Energi Terbarukan

Batan Sebut Indonesia Butuh 50 PLTN Hingga 2050

Jakarta-TAMBANG. Hasil kajian Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan) menyebutkan untuk memenuhi kebutuhan listrik hingga 2050 sedikitnya Indonesia membutuhkan 50 pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN). Direktur Pengembangan Reaktor Serba Guna Batan, Bambang Herutomo menuturkan dari hasil hitungannya untuk memenuhi kebutuhan tersebut setiap pembangkit minimal berkapasitas 1000 Megawatt (MW). “Hitungan jangka pendeknya,

By Fahmi Adam

Event

Ciptakan Investor Berkualitas, Mandiri Sekuritas Gelar #EduChallenge

Jakarta – TAMBANG. PT Mandiri Sekuritas, investment bank terkemuka dan salah satu perusahaan efek teraktif di industri pasar modal, menggelar #EduChallenge untuk menciptakan investor-investor berkualitas. Kompetisi ini menjadi wahana inkubator bagi para investor di mana para peserta akan mendapatkan edukasi secara komprehensif mengenai investasi pasar modal yang langsung diterapkan dalam aktivitas

By Fahmi Adam

Teknologi

Otomatisasi Industri Membuka Pintu Kehadiran Pabrik-pabrik Pintar di Indonesia

Jakarta – TAMBANG. Indonesia adalah salah satu dari 10 negara manufaktur berpengaruh di dunia, berdasarkan studi terbaru dari UNIDO (United Nations Industrial Development Organization atau Organisasi Pengembangan Industri PBB). Sehingga semakin besar pula potensi Indonesia untuk meningkatkan volume dan kualitas ekspornya dengan kemampuan untuk beroperasi lebih cepat, lebih hemat biaya, dan

By Fahmi Adam