Tambang Today
Produksi Alat Berat 2014 Turun 20%
Jakarta – TAMBANG. Akibat penurunan harga komoditas pertambangan, produksi alat berat sepanjang 2014 turun 20%. Total produksi alat berat sebesar 5.500 unit, turun dari tahun 2013 sebesar 6.127 unit. “Dari total realisasi produksi alat berat pada 2014, total produksi terbesar masih dikontribusi dari alat berat jenis excavator yang biasa