Energi Terbarukan
Uji Biodiesel 20 Persen Alat Berat Dinyatakan Sukses
Jakarta – TAMBANG. Pemerintah mengklaim uji jalan pemanfaatan biodiesel pada kendaraan dan alat besar berkadar 20% (B-20) sudah berhasil. Pasalnya, dalam uji coba tersebut persiapan dan kontrol kualitas biodisel yang digunakan dinilai baik. “Biodiesel merupakan bahan bakar dengan fitur dan karakteristik yang ‘mirip’ dengan solar. Bahan bakar B-XX merupakan campuran antara