Migas
Medco Akuisisi Aset US$ 22 Juta dari Perusahaan Migas Swedia
Jakarta – TAMBANG. PT Medco Energi Internasional, Tbk (IDX: MEDC) melakukan akuisisi atas aset Lundin Indonesia Holding, BV yang berada di Indonesia. Termasuk di dalamnya, pengalihan kepemilikan Blok Lematang, Blok South Sokang, serta Blok Cendrawasih VII dan VIII. Penandatanganan Perjanjian Jual Beli (PJB) Saham antara Medco dengan perusahaan migas bermarkas di